APEL PUSLITBANG
4 DESEMBER 2019
PUSLITBANG
Puslitbang.Polri.go.id - Pusat Penelitian dan Pengembangan Polri menggelar Apel Puslitbang di halaman Gedung Jenderal Polisi Drs. Hoegeng Imam Santoso, Rabu (4/12).
Apel dipimpin Kobes Pol Agus Rohmat, SIK, SH., M.Hum dan menyampaikan kepada personel untuk menjaga kesehatan sekaligus meningkatkan kinerja sehubungan dengan akan berakhirnya tahun 2019.