BID GASOPSNAL LAKUKAN PENELITIAN KEPERCAYAAN MASYARAKAT DI POLRES NUNUKAN

11 APRIL 2019



Software image and text block

BID GASOPSNAL

Puslitbang.Polri.go.id - Bid Gasopsnal dan tim peneliti Pusat Penelitian dan Pengembangan (Puslitbang) Polri lakukan penelitian di Polres Nunukan pada Kamis (9/4).                  

Kehadiran tim Puslitbang di Polres Nunukan adalah untuk melakukan penelitian Tingkat Kepercayaan Masyarakat Terhadap Kinerja Polri.

Penelitian ini terkait dengan 5 Fungsi Polri yang berhubungan dengan Masyarakat seperti Fungsi Reskrim, Lantas, Binmas, Sabhara, dan Intelkam.
Tim langsung dipimpin oleh Kombes Pol Drs. Burdin Hambali juga didampingi oleh Prof, Dr, Dwi Purwoko ( Konsultan Dari Lipi ), AKBP Drs Sunaryanto, IPDA Aninditya D.Saptarini ST dan Brigpol Restin Krisnawati S.H, MH.

                  


Software text and image block