BID RIKWASTU LAKSANAKAN PENELITIAN KELAYAKAN MUTU MAKO POLSEK DI POLRESTA BARELANG

8 FEBRUARI 2021

Software image and text block

BID RIKWASTU

Puslitbang.Polri.go.id - Bid Rikwastu Pusat Penelitian dan Pengembangan Polri melaksanakan penelitian "Evaluasi Standar dan Kelayakan Mako Bangunan Mako Polsek dalam Rangka Pelayanan Prima Polri" di Polrestabes Medan yang dipimpin Analis Puslitbang Polri Kombes Pol. Syahrial M.Said, S.I.K., Senin (8/2).

Penelitian ini dilaksanakan dalam rangka memenuhi unsur kenyamanan sarana dan prasarana agar pelayanan prima dapat dilakukan secara optimal. Mako Polsek menjadi perhatian karena sebagai garda terdepan pelayanan Polri yang bisa menjadi cerminan layanan Polri secara keseluruhan.

Metode penelitian yang digunakan adalah mix methode yaitu dengan teknik wawancara mendalam kepada informa kunci dan pengisian kuesioner oleh responden.