PUSLITBANG POLRI BAGIKAN MAKANAN KEPADA MASYARAKAT SEKITAR STASIUN BOJONGGEDE DAN CILEBUT
23 APRIL 2020
PUSLITBANG
Puslitbang.Polri.go.id - Pusat Penelitian dan Pengembangan Polri membagikan makanan kepada warga sekitar stasiun Bojonggede dan Cilebut, Kamis (23/4). Pembagian sembako ini adalah bagian dari bakti sosial Puslitbang Polri kepada warga terdampak Covid-19.